Penjelasan Fitur Salin Mahasiswa pada Modul Akademik

1 min. bacapembaruan terakhir: 10.17.2023

Salin mahasiswa digunakan untuk mahasiswa yang akan mendaftar pada jenjang Profesi dari jenjang S1 , hal ini berguna agar admin tidak perlu menginputkan biodata kembali dan pendaftar tidak perlu melakukan pendaftaran kembali. Salin Mahasiswa Hanya dapat digunakan pada jenjang profesi. Berikut tata cara untuk menggunakan fitur salin mahasiswa:

1.Silakan menuju menu Data Pelengkap > Perguruan Tinggi > Program Studi untuk nama singkat wajib diisikan. Kemudian untuk jenjang Pendidikan wajib diisikan jenjang Profesi.

undefined

2.Prefix NIM dan jumlah urutan NIM silakan di isikan pada menu Setting > Setting Prodi > Klik detail pada prodi 

undefined

3.Untuk melakukan salin mahasiswa silakan menuku menu Portal > Mahasiswa > Klik Aksi > Salin Mahasiswa

undefined

Silakan lengkapi data berikut :

undefined

Klik Salin Mahasiswa, kemudian mahasiswa akan tergenerate sesuai dengan prefix NIM terbaru yang telah diatur.

-Terima kasih telah menggunakan artikel panduan ini. Selamat beraktivitas kembali.-

Apakah artikel ini membantu?